Tingkat Pemahaman Mahasiswa Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta Terhadap Wakaf Uang
Tujuan penelitian skripsi ini adalah untuk mengetahui bagaimana tingkat pemahaman mahasiswa terhadap wakaf dan wakaf uang khususnya pemahaman mereka terhadap definisi,dasar hukum,rukun dan syaratwakaf uang dalam hal ini yang menjadi objek penelitian adalah mahasiswa UIN syarif Hidayatullah Jakarta.
Dalam penelitian ini penulis menggunakan analisis Deskriptif Kuantitatif dengan cara mengumpulkan data melalui survey dengan alat berupa kuisioner.
Kesimpulam yang diperoleh dari penelitian ini yaitu dari hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pemahaman mahasiswa terhadap wakaf uang adalah tinggi.
106 SJM 15 | 106 SJM 2015 | Perpustakaan FSH Lantai 4 (SJM) | Tersedia |
Pernyataan Tanggungjawab
-
Tidak tersedia versi lain