Sejarah Kementerian Agama Periode Orde Baru : Kebijakan Agama dalam Proses Modernisasi
Secara isi, buku III menjelaskan beberapa kebijakan Kementerian Agama yang hingga hari ini berpengaruh. Diantaranya SKB 1/1969 yang berisi antara lain: setiap pendirian rumah ibadat perlu mendapatkan izin dari kepala daerah atau pejabat pemerintahan di bawahnya yang dikuasakan untuk itu. Meski oleh para aktivis HAM belakangan ini, kebijakan ini sering dinilai tidak sesuai dengan kebebasan beragama, semangat kelahirannya adalah untuk membangun kerukunan umat beragama sesuai doktrin stabilitas politik demi memberi landasan bagi proses modernisasi ekonomi yang dijalankan Pemerintah Orde Baru.
04-2306154 | 353.3 SUK s | Perpustakaan FSH Lantai 4 (353.3) | Tersedia |
Penerbit
Rajawali Pers :
Depok.,
2018
Deskripsi Fisik
xxiv, 168 hlm.; 23 cm.
ISBN/ISSN
978-602-425-779-8
Pernyataan Tanggungjawab
Sukron Kamil & Didin Saepudin
Tidak tersedia versi lain