Selamat datang di
Perpustakaan Fakultas Syariah dan Hukum
UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Ketik kata kunci dan enter

PERBANDINGAN IJTIHAD YUSUF AL-QARADAWI DAN WAHBAH ZUHAILI TENTANG ZAKAT PERUSAHAAN

No image available for this title
Selama ini zakat hanya di kenakan pada individu muslim,bukanatas nama kelompok atau perusahaan. Akan tetapi , Dompet peduli umat Daarut Tauhid (DPU-DT) adalah salah satu LAZIS yang mengelola zakat perusahaan , padahal masuknya perusahaan sebagai subyek zakat masih menjadi perdebatan di antara para ulama karena di takutkan akan terjadi zakat ganda jika perusahaan masuk dalam subyek zakat. Selain itu perlu kajian yang lebih mendalam untuk mengetahui landasan dan metode penetapan hukum atas zakat perusahaan
Ketersediaan
CD50/PMH/2019CD50/PMH/2019Perpustakaan FSH Lantai 4Tersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

CD50/PMH/2019

Penerbit

FAKULTAS SYARIAH DAN HUKUM UNIVERSITAS ISLM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA : Ciputat, Tangerang Selatan.,

Deskripsi Fisik

x, 84 hlm.

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

CD50/PMH/2019

Informasi Detil
Tipe Isi

-

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Subyek

Zakat

Info Detil Spesifik

1VCD : digital stereo ; 4 3/4 inci.

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain

Share :


Chat Pustakawan